Jika Anak Sering Duduk Membentuk Huruf W Seperti ini Jangan Dibiarkan, Sangat Berbahaya

Loading...
Loading...

 

Setiap orang tua pasti akan selalu mengajarkan anaknya bagaimana cara posisi duduk yang baik dan sopan. Duduk bersila mungkin salah satu posisi duduk yang sering diajarkan tiap orang tua kepada anaknya sejak kecil.
Namun kadang anak kesulitan bagaimana posisi duduk bersila yang nyaman sehingga mereka seringkali mengubah pola duduk-bersila seperti huruf W.

Menurut kebanyakan anak kecil mengaku jika posisi duduk bersila seperti huruf W ini adalah posisi duduk yang nyaman bahkan mereka mampu duduk dengan posisi seperti itu selamaa berjam-jam .

Namun jangan pernah membiarkan anak kecil duduk seperti huruf W, walaupun dianggap sopan akan tetapi posisi duduk seperti ini bisa memberikan dampak buruk bagi kesehatan anak.

Menurut sejumlah penelitian jika posisi duduk seperti huruf W dapat menyebabkan rotasi pinggul dalam dan predisposisi. Selain itu , posisi duduk seperti ini dapat memicu masalah ortopedi yang serius.
Posisi duduk seperti huruf W juga dapat menyebabkan deformasi otot dan kontraksi, serta pertumbuhan tulang yang tidak benar. Posisi duduk seperti ini juga dapat memicu efek gravitasi melebihi pusat gravitasi tubuh dasar.

Ini artinya otot-otot tubuh tidak dapat mempertahankan keseimbangan tubuh secara normal.

Maka dari itu ketika kamu meihat anak dengan posisi duduk seperti huruf W sebaiknya ditegur agar tidak menjadi kebiasaan bagi dirinya . Sebab sesuatu yang sudah menjadi kebiasaan pasti akan sulit untuk diubah.

Nah, sebelum terlambat latihlah anak sejak kecil untuk duduk dengan posisi yang nyaman jangan membentuk seperti huruf W.


SUMBER https://misteriku.com/

Sponsored Links
Loading...
Loading...
Related Posts